Home » » Inspirasi Desain Taman Minimalis Indah

Inspirasi Desain Taman Minimalis Indah

Semua orang tentu menginginkan memiliki sebuah hunian yang indah dan asri karena hunian yang indah dan asri merupakan awal dari proses terbentuknya rasa nyaman. Untuk mewujudkan impian memiliki hunian yang indah dan asri kita harus menata dengan selektif baik desain interior maupun desain eksterior. Banyak orang di sekitar kita yang memperlakukan hunian hanya dengan menata desain interiornya saja namun tidak memperhatikan keindahan desain eksteriornya padahal desain eksterior juga menjadi faktor penunjang keindahan sebuah rumah.

desain taman minimalis

Bagi anda yang memiliki sebuah hunian yang dapat dikatakan sempit, mungkin akan merasa bingung ketika hendak mendesain desain eksterior rumah yang anda miliki karena hingga saat ini banyak orang yang beranggapan bahwa desain eksterior menarik nan cantik hanya dapat direncanakan pada rumah yang mewah saja. Sebenarnya rumah yang sempitpun juga dapat diperlakukan dengan desain eksterior minimalis yang cantik jika kita dapat menatanya dengan baik.

taman rumah minimalis

Berikut ini kami uraikan mengenai desain taman minimalis yang dapat anda terapkan pada desain eksterior rumah minimalis anda.

  • Gunakan beberapa tanaman utama sebagai sentral taman. Pilih tanaman utama ini dengan tanaman yang berkualitas agar kesan yang indah dapat anda temukan di taman minimalis yang anda miliki. Tata dengan semenarik dan serapi mungkin untuk menambah keindahan taman minimalis yang anda konsep.
  • Tambah keindahannya dengan tanaman pendukung yang ditata dengan serapi mungkin agar memperindah central taman anda. Anda juga dapat menata tanaman-tanaman pendukung ini diatas pot yang telah anda atur besar dan kecilnya. Pot ini dapat anda pilih sesuai konsep yang telah anda tentukan sebelumnya.
  • Pastinya ketika anda mendesain taman minimalis, yang terpikir adalah tingkat kebersihannya. Untuk senantiasa menjaga kebersihannya, anda dapat memilih tanaman yang tidak banyak menghasilkan sampah tanaman.
  • Tambahkan unsur hardscape untuk semakin mempercantik taman minimalis anda. Hardscape ini berupa tanah, pagar, bangku, batu alam, gazebo dan sebagainya dapat membuat penampilan taman minimalis anda semakin cantik.
  • Tambahkan juga sisi lighting untuk semakin memperindah taman minimalis anda. Anda dapat memilih lighting berupa lampu dengan bentuk geometris yang memiliki detail yang tidak terlalu rumit untuk semakin memperindah taman minimalis anda.

desain taman rumah minimalis

Itulah beberapa desain taman minimalis yang dapat anda terapkan. Semoga informasi mengenai taman minimalis dapat menjadi inspirasi anda.

Artikel Populer

Histats